Lapas Besi Sukses laksanakan Lelang BMN Lewat Open Bidding

    Lapas Besi Sukses laksanakan Lelang BMN Lewat Open Bidding
    Lapas Besi Sukses laksanakan Lelang BMN Lewat Open Bidding

    CILACAP – Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Besi Nusakambangan bekerjasama dengan KPKNL Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Purwokerto telah sukses melaksanakan lelang Barang Milik Negara (BMN) berupa satu unit Genset (Generating Set) Sabtu (06/04/2024)

    Lelang Open Bidding merupakan lelang dengan pengajuan penawaran oleh peserta lelang dimana nilai penawaran yang diajukan oleh peserta lelang dapat dilihat oleh peserta lainnya melalui kode acak dari sistem yang dikembangkan oleh lelang.go.id. 

    Hal tersebut merupakan jenis lelang yang cukup adil dalam metode lelang digital, dikarenakan peserta lain mengetahui berapa banyak peserta yang mengikuti lelang tersebut.

    Pada kesempatan kemarin pemenang lelang dengan didampingi Kasubbag Tata Usaha, Bima Sambudya dan Pengelola BMN, Riza Rosita telah mengambil barang objek lelang yaitu satu unit genset.

    Kalapas Besi, Teguh Suroso, melalui Kasubbag TU, Bima mengungkapkan bahwa lelang diselenggarakan secara daring dan terbuka bagi masyarakat umum dan yang mendaftar pada pelelangan kali ini sebanyak dua orang. 

    "Lelang BMN yang dilaksanakan tersebut merupakan tahapan penghapusan inventaris perkantoran yang sudah tidak digunakan karena rusak ataupun hal lainya, " ungkapnya. 

    (N.Son/Reza)

    jawa tengah cilacap lapas besi terkini kalapas besi teguh suroso kasubbag tu lapas besi bima https://cilacap.lapasnews.com/lapas-besi-sukses-laksanakan-lelang-bmn-lewat-open-bidding berita jateng terkini berita cilacap dan nusakambangan terkini dan terbaru hari ini berita dan informasi lapas besi terkini dan terbaru hari ini kumpulan berita lapas besi terkini berita utama lapas besi terbaru dan terlengkap informasi terkini lapas besi informasi narapidana lapas besi terkini kemenkumham jateng terkini kemenkumham ri terkini rolling gembok lapas besi terkini
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Komitmen Berantas Narkoba, Kanwil Kemenkumham...

    Artikel Berikutnya

    Monitoring dan Evaluasi, Kasi Admin Kamtib...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Skrining TB - HIV Bagi Petugas Pemasyarakatan Lapas Permisan
    Petugas Lapas Permisan Ikuti Screening TB-HIV
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani

    Ikuti Kami